Serupa tapi tak sama
3 posters
Halaman 1 dari 1
Serupa tapi tak sama
1. Kodok dengan Katak
Memang sepertinya sama tapi sebenarnya sangat berbeda, ini yang membuat berbeda:
KODOK Sementara kodok berasal dari famili Bufonidae, bertubuh gempal, berkulit tebal dan kering, serta berkaki belakang pendek. Sedangkan KATAK asal dari banyak famili, bertubuh langsing, berkulit tipis dan basah, serta punya loncatan yang jauh karena kaki belakangnya panjang.
2. Sinterklass dan Santaclause
Memang sepertinay sama, sama-sama laki-laki tua berjenggot putih, adanya saat natal dan membagi-bagi hadiah untuk anak-anak. Tapi di mana perbedaannya?
Sinterklass, dia berasal dari dongeng di Belanda yang dikisahkan tinggal di kastil Spayol, lalu dia datang ke anak-anak dengan naik kereta kuda yang didampingi dua Pit Hitam untuk menukar hadiah dia meminta untuk menaruh rumput dalam sepatu untuk makan kudanya, dan untuk hukuman anak-anak nakal dia akan memanggil Pit Hitam untuk menghukum anak-anak. Sedangkan Santa Clause tinggal di Kutub Utara, dan ia pergi ke anak-anak dengan naik kereta yang ditarik oleh 9 Rusa Kutub, lalu untuk menukar hadiah ia meminta anak-anak untuk menaruh kue dan susu untuk di tukar dengan hadiah, dan untuk hukuman... Ia akan menukar kue dengan batu bara.
3. Laptop dan Notebook
Memang sepertinya sama, tapi sebenarnya Laptop itu terdiri dari 2 kata, yaitu Lap (Pangkuan) dan Top (Atas) yang artinya pangkuan atas (hehehehe) maksudnya digunakan di atas pangkuan.
Sedangkan Notebook itu adalah sebuah komputer jinjing yang ukurannya lebih kecil dari pada Laptop. Jadi yang membedakan mereka berdua hanya ukuran, tapi kalau buat fungsinya... Sepertinya sudah hampir sama.
sumberhttp://maafkalaukacau.blogspot.com/2010/08/serupa-tapi-tak-sama.html
Memang sepertinya sama tapi sebenarnya sangat berbeda, ini yang membuat berbeda:
KODOK Sementara kodok berasal dari famili Bufonidae, bertubuh gempal, berkulit tebal dan kering, serta berkaki belakang pendek. Sedangkan KATAK asal dari banyak famili, bertubuh langsing, berkulit tipis dan basah, serta punya loncatan yang jauh karena kaki belakangnya panjang.
2. Sinterklass dan Santaclause
Memang sepertinay sama, sama-sama laki-laki tua berjenggot putih, adanya saat natal dan membagi-bagi hadiah untuk anak-anak. Tapi di mana perbedaannya?
Sinterklass, dia berasal dari dongeng di Belanda yang dikisahkan tinggal di kastil Spayol, lalu dia datang ke anak-anak dengan naik kereta kuda yang didampingi dua Pit Hitam untuk menukar hadiah dia meminta untuk menaruh rumput dalam sepatu untuk makan kudanya, dan untuk hukuman anak-anak nakal dia akan memanggil Pit Hitam untuk menghukum anak-anak. Sedangkan Santa Clause tinggal di Kutub Utara, dan ia pergi ke anak-anak dengan naik kereta yang ditarik oleh 9 Rusa Kutub, lalu untuk menukar hadiah ia meminta anak-anak untuk menaruh kue dan susu untuk di tukar dengan hadiah, dan untuk hukuman... Ia akan menukar kue dengan batu bara.
3. Laptop dan Notebook
Memang sepertinya sama, tapi sebenarnya Laptop itu terdiri dari 2 kata, yaitu Lap (Pangkuan) dan Top (Atas) yang artinya pangkuan atas (hehehehe) maksudnya digunakan di atas pangkuan.
Sedangkan Notebook itu adalah sebuah komputer jinjing yang ukurannya lebih kecil dari pada Laptop. Jadi yang membedakan mereka berdua hanya ukuran, tapi kalau buat fungsinya... Sepertinya sudah hampir sama.
sumberhttp://maafkalaukacau.blogspot.com/2010/08/serupa-tapi-tak-sama.html
bregas- Moderator
- Jumlah posting : 8
Points : 27
Reputation : 6
Join date : 29.03.10
Age : 30
Lokasi : jakarta
Re: Serupa tapi tak sama
wah bener juga ya brother,baru nyadar ane
momodjing- Jumlah posting : 20
Points : 23
Reputation : 3
Join date : 12.09.10
Halaman 1 dari 1
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik
|
|